Mengenal KPR Rumah - Pengertian dan Jenisnya

 Mengenal KPR Rumah - Sebuah Usaha Mudah Beli Rumah 


Mengenal KPR Rumah - KPR atau Kredit Kepemilikan Rumah istilah yang sudah tak asing lagi, terutama untuk pasang muda yang mencari rumah. Mari kenalan dengan sistem KPR ini.

Pengertian 

KPR adalah fasilitas yang disediakan oleh perbankan kepada nasabah dalam membeli rumah, juga memperbaiki, lhooo. Biasanya KPR ini dikenal dengan istilah Cicilan Rumah. 

KPR ini disediakan untuk yang ingin beli rumah tapi dana belum cukup, hanya mampu membeli rumah membeli DP (Down Payment) atau biasa disebut uang muka. Caranya tentu dengan cicilan pembayaran jangka waktu dan bunga yang telah sesuai dengan perjanjian. 

Awalmulanya, KPR adalah produk kredit rumah dari salah satu Bank, yakni Bank Tabungan Negara alias BTN. Kemudian, semakin tahun sudah banyak bank yang bersedia menjadi penyalur KPR. 

Jenis KPR Rumah

KPR dibagi menjadi dua:

1. KPR Subsidi, 
KPR Subsidi merupakan kredit untuk pembeli yang mempunyai gaji atau penghasilan menengah kebawah dengan keperluan perbaikan rumah yang telah dimiliki. 

Pemerintah mengatur perihal subsidi, yang berarti tidak semua golongan masyarakat berhak menerima fasilitas subsidi. 

Subsidi yang diberikan oleh pihak pemerintah guna mebantu kredit atau menambah dana perbaikan rumah. 

source: instagram griyapratamaresidence
    
2. KPR non Subsidi

Sedankan KPR non Subsidi adalah suatu kredit yang ditujukan untuk seluruh elemen masyarakat atau pembeli rumah.  Dengan demikian, ketentuan perohal besar kecilnya kredit, suku bunga sudah ditetapkan oleh pihak bank. 


Cara Menabung untuk Beli Rumah Subsidi

Cara Menabung untuk Beli Rumah Subsidi | Pemula 


Cara Menabung untuk Beli Rumah Subsidi - Bagi seorang yang sudah cukup finansial. Namun, bingung dengan pengelolaan keuangan beberapa tahun kedepan dan ingin punya hunian idaman. Ikuti tips ini karena bermanfaat untuk pengelolaan keuanganmu:
  1. Mencari rumah 
    Mencari rumah yang cocok dengan diri sendiri, bukan hal yang sebentar. Karena menyesuaikan dengan desain, lokasi strategis, kenyamanan, dan harga yang relevan. Karena rumah adalah tempat tinggal jangka panjang. Maka dari itu, perlunya waktu yang mungkin tidak sebentar dalam mencari rumah. Karena ada kategori subsidi dan non subsidi. Artikel yang mungkin relevan. Tips Beli Rumah Komersil Harga Subsidi. Klik disini.

    Source: Instagram Griya Pratama Residence


  2. Tentukan waktu 
    Menentukan waktu adalah hal penting. Tentukan di usia berapa kamu harus memiliki rumah. Karena dengan itu, mempunyai prioritas keuangan yang lebih baik. 

  3. Buat manajemen keuangan 
    Buat list bentuk pengeluaran pemasukan dan tabungan dalam bentuk Microsoft Excel atau Microsoft Word. Karena dengan hal itu, setelah satu bulan evaluasi keuangan, kamu bisa mengetahui pos mana saja yang perlu dikurangi dan dihindari dalam mengelola keuangan. 

  4. Menabung 
    Jika sudah selesai membuat manajemen keuangan, selalu usahakan "uang keluar lebih sedikit dari uang masuk" dan dengan menabung secara konsisten mampu ngebantu tujuan keuangan untuk beli rumah impian. 

  5. Cari pemasukan lain
    Di dunia dengan kemajuan teknologi dan informasi yang serba digital, sudah banyak informasi part time yang mungkin bisa membantu memenuhi tujuan finansial, atau bahkan bisa meningkatkan skill. 

    Semoga bermanfaat untuk kamu yang sedang mencari rumah. Terimakasih. 

Tips Beli Rumah Komersil, Harga Subsidi

Tips Beli Rumah Komersil Harga Subsidi

Tips Beli Rumah Komersil Harga Subsidi, Cikarang | Pemula 

Cara mudah beli rumah - Mempunyai rumah hasil kerja sendiri adalah idaman tiap para pekerja, juga tiap insan keluarga. Terutama millenial yang sudah berpenghasilan dan mulai menabung untuk persiapan rumah. 

Mengingat harga tanah dan properti yang tiap tahun naik, melihatnya dan mengetahuinya saja membuat khawatir dan cemas. Namun, bukan berarti tidak mungkin dan tidak bisa ya, guys. Karena saat ini banyak developer yang sudah memberi harga rendah dengan cicilan yang ringan dan mudah. 

Hal inilah yang dimiliki dan menjadi nilai lebih dari Griya Pratama Residence, Cikarang. Karena dengan harga 270 juta saja dengan tipe 36, yang tentunya dengan kemudahan DP nya. 

Source: instagram griya pratama residence

Bagi yang ingin memiliki rumah atau properti, dan ragu untuk membelinya.  Simak beberapa tips berikut yang mungkin bermanfaat:

  1. Riset rumah yang diinginkan
    Karena berbagai variasi, ukuran, dan tipe yang berbeda-beda. Ada perumahan komersil, non komersil, juga yang harga subsidi dan non subsidi. Untuk mentahui kenapa harus subisi? klik dan cek disini 

    Kenapa riset itu penting? Karena rumah adalah tinggal jangka panjang, jadi kenyamanan adalah menjadi prioritas untuk jangka panjang tersebut, dan dari riset jadi belajar dan tau mana yang sesuai dan cocok untuk diri sendiri.

  2. Tentukan tujuan
    Terdengar klise dan sepele ya. Namun, menentukan tujuan dalam keuangan sangatlah penting. Karena dari tujuan itu mampu menjadikan motivasi, yang bikin kita semakin berusaha untuk mencapai tujuan.

    Misalnya tujuan "Beli Rumah di usia sebelum 30", alasannya adalah karena ingin punya tempat tinggal sendiri yang nyaman dan dekat dengan kantor, atau bagi yang sudah berkeluarga adalah ingin tempat tinggal yang layak dan nyaman untuk kelauarga tercinta.

    Alasan inilah yang membangun kerja keras dan usaha untuk mencapai tujuan. Bukan hal yang sulit, jika kita berusaha untuk mendapatkannya. Ingat, 
    tidak ada yang tidak mungkin. 

  3. Tentukan Budget
    Sesudah kita tau tujuan keuangan, kemudian tentukan budget yang sesuai dengan kemampuan. Karena pasti ada hal lain yang kita butuhkan. Jadi, menciptakan keuangan yang sehat juga dapat tercapainya tujuan.

  4. Investasi  atau menabung
    Rumus umum yang menjadi kuncinya adalah, "Waktu adalah teman terbaik untuk investasi".  Karena, instrumen investasi yang sudah banyak, seperti deposito, reksadana, pasar uang dan obligasi. Semakin lama kita investasi, juga semakin besar hasil akhirnya. Hal itu dikarenakan adanya Compound interest. Apa itu Compound Interest ? Cek Disini

  5. Kurangi uang keluar, perbanyak pemasukan
    Setelah mengetahui instrumen investasi dan menabung. Mari menerapkan mindset "kurangi uang keluar, perbanyak pemasukan". Klise dan sepele, akan tetapi hal itu yang sering dilupakan sebagai seorang memiliki tujuan finansial. Mengingat di era kemajuan teknologi dan akses informasi, bukan hal yang sulit untuk memperbanyak pemasukan, seperti online shop, quesioner, atau jual jasa. 

    Itulah beberapa tips yang bisa dilakukan bagi  yang ingin beli rumah. Semoga bermanfaat. 

Perumahan Komersil Harga Subsidi Cikarang

Proses Pembangunan GPR

Unit Ready Stok Griya Pratama Residence  Hunian Nyaman &Aman....    Rumah K omersil dengan harga subsidi!!  Mutu dan spek berkualitas Lo...